Imam Apriyanto Putro

You are currently viewing Imam Apriyanto Putro
  • Post category:Exchange

Imam Apriyanto Putro lahir di Cilacap tahun 1963. Ia diangkat untuk pertama kalinya menjadi Wakil Komisaris Utama PT Bank Mandiri Tbk pada RUPS Tahunan 16 Maret 2015, dan akan menjabat sampai penutupan RUPS Tahunan 2020 (periode pertama).1

Pendidikan

  • Sarjana Ekonomi bidang Manajemen dari Universitas Diponegoro, Semarang, 1988
  • Master Manajemen dari Sekolah Tinggi Ilmu Ekonomi IBII, Jakarta, 2000

Sertifikasi

  • Sertifikasi Manajemen Risiko Level 1 Komisaris yang diadakan oleh Badan Sertifikasi Manajemen Risiko pada tahun 2015

Riwayat Pekerjaan

  • Pjs. Kepala Seksi Analis Pendanaan dan Sumber Daya di Kementerian BUMN, 1993-2010
  • Komisaris di PT Permodalan Nasional Madani (Persero), 2007-2011
  • Asisten Departemen Riset dan Informasi di Kementerian BUMN, 2010-2012
  • Komisaris di PT Petrokimia Gresik (Persero), 2011-2012
  • Komisaris di PT Bukit Asam Tbk (Persero), 2011-2013
  • Kepala Biro Perencanaan dan SDM di Kementerian BUMN, 2012-2013
  • Plh. Deputi Bidang Usaha Infrastruktur dan Logistik di Kementerian BUMN, 2013
  • Komisaris di PT Semen Indonesia Tbk (Persero), 2013-2014
  • Sekretaris Kementerian BUMN, 2013–sekarang
  • Komisaris di PT Telekomunikasi Indonesia Tbk (Persero), 2014-2015
Update terakhir: 8 Juni 2023
  1. Laporan Tahunan PT Bank Mandiri Tbk 2017 []